fbpx

Open Trip Karimunjawa Sewa Mobil di Semarang Rafting Serayu Wisata Jeep Merapi

Curug Lawe: Rekomendasi Wisata Air Terjun di Semarang

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
curug lawe semarang
curug lawe semarang

Curug Lawe Semarang: Air terjun merupakan tempat pilihan terbaik wisata air terjun semarang bagi Anda yang suka berpetualang di alam. Selain menyajikan pemandangan yang indah, air terjun adalah tempat yang bagus untuk liburan bersama keluarga. Banyak pengunjung yang berwisata ke tempat air terjun untuk menjelajahi keindahan hutan di sekitarnya.

Jika Sahabat Paradiso ingin berkunjung ke Semarang, Curug Lawe adalah tempat populer yang bisa dijelajahi bersama teman-teman dan keluarga. Tempat ini menyuguhkan pemandangan air terjun dan danau yang indah. Ada berbagai wahana yang bisa Anda kunjungi di kawasan curug ini.

Lokasi Air Terjun Curug Lawe Benowo Kalisidi

Untuk menuju ke tempat wisata ini, jarak lokasi Curug cukup jauh dari pusat kota Semarang. Wisata air terjun ini terletak di sebelah timur ereng Gunung Ungaran atau lebih tepatnya berlokasi di Desa Kalisidi, Gunung Pati, Ungaran Barat, Kabupaten Semarang. Jika Anda ingin mengunjungi tempat ini, Anda perlu menempuh jarak sekitar 21 – 23 Km yang memakan waktu hingga 1 jam dari pusat kota.

Wahana Air Terjun Curug Lawe Benowo Kalisidi

Meski Curug Lawe masih memiliki wahana yang cukup sedikit, Anda bisa menikmati keindahan air terjun dan pemandangan alam di sekitar sini. Tak hanya itu, destinasi alam ini juga sudah dilengkapi beberapa fasilitas seperti toilet umum, mushola, warung makan, dan lain-lain. Tempat ini sangat cocok dikunjungi bagi Anda yang ingin sekedar piknik atau menikmati syahdunya suara air terjun di area curug.

Harga Tiket Air Terjun Curug Lawe Benowo Kalisidi

Bagi Anda yang ingin liburan dengan budget minim Anda bisa menikmati pesona alam di Curug dengan harga yang terjangkau. Untuk memasuki kawasan wisata ini, Anda cukup mengeluarkan biaya sekitar Rp 5.000 per orang saja. Biaya parkirnya pun sangat terjangkau yaitu sebesar Rp 2.000 untuk motor dan Rp 5.000 untuk mobil.

Baca Juga  Green Valley Bandungan, Resort Bebas Polusi

Tak hanya itu, waktu berkunjung ke wisata air terjun di Semarang ini juga bisa Anda tentukan kapan saja. Obyek wisata ini buka setiap hari pukul 06.00 – 15.00 WIB. Sehingga Anda tidak perlu khawatir tempat wisata ini tutup.

Baca Juga : Karimunjawa, lokasi wisata dengan terumbu karang terindah

Paket Wisata Murah Semarang

Ada banyak rute yang bisa Anda lalui jika ingin berkunjung ke Curug Lawe di Semarang. Anda juga bisa menggunakan agen wisata di Semarang yang terpercaya. Bersama Paradiso Tour, Anda bisa melakukan perjalanan liburan yang nyaman dan mengasyikkan.

Dengan menggunakan jasa kami, Anda bisa mudah mengatur perjalanan bersama keluarga dan tema-teman kapan saja. Untuk informasi selengkapnya, Anda bisa mengkonsultasikan segera kebutuhan Anda untuk merencanakan liburan ke Curug di Semarang. Semoga Membantu!

Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp

Hubungi Kami

Inspirasi Lainnya

Rental & Sewa Mobil di Semarang

Jelajah keliling kota dengan mitra rental mobil tepercaya untuk mengantar Anda ke mana saja!
Filter Jenis Mobil (Radio)

Promo menarik untuk kamu 😎

Wisata Lainnya Sekitar Semarang! ✨

Dapatkan penawaran harga terbaik untuk paket liburan Anda di Semarang
Filter Kota (Radio)
Temukan Inspirasi Menarik Lainnya di Paradiso Tour!

Dapatkan harga terbaik untuk permintaan Paket Wisata, Transport maupun Hotels khusus untuk Anda, dengan cara menghubungi Paradiso Travel Assistant kami melalui Chat Whatsapp dengan cara klik tombol di bawah atau scan barcode di atas